Woo Do Hwan Akui Sempat Kesal dengan Lawan Mainnya yang Terlibat Kasus Berkendara Sambil Mabuk

Kamis 15 Jun 2023, 19:33 WIB
Woo Do Hwan Akui Sempat Kesal dengan Lawan Mainnya yang Terlibat Kasus Berkendara Sambil Mabuk (lst)

Woo Do Hwan Akui Sempat Kesal dengan Lawan Mainnya yang Terlibat Kasus Berkendara Sambil Mabuk (lst)

"Jangan pernah melakukan tindak kriminal. Aku paham betul (pelaku kriminal) tidak seharusnya mendapatkan ampun. Dari dulu aku selalu menerapkan pemikiran ingin hidup jangan sampai menyusahkan orang lain. Kasus ini semakin membuatku sadar dan waspada."

Berita Terkait

News Update