MANTAN Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Bidang Pengelolaan Moneter, Budi Mulya menjalani sidang perdana di Pengadilan Tipikor, Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis (6/3). Budi Mulya didakwa dalam kasus dugaan korupsi dalam penetapan Bank Century sebagai bank gagal berdampak sistemik dan pemberian Fasilitas Pendanaan Jangka Pendek (FPJP). Foto-Rihadin
Mata Kita
Budi Mulya Jalani Sidang Perdana Tipikor
Kamis 06 Mar 2014, 14:55 WIB